Kandis, Darusshofa.sch.id – Dalam semangat bulan suci Ramadhan yang penuh berkah, Pondok Pesantren Darus Shofa Kandis kembali menggelar kegiatan tahunan bertajuk “Berbagi Takjil, Berbagi Berkah”. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 15 Maret 2025, dengan melibatkan para santri dan santriwati sebagai …